Helsinki yang merupakan ibu kota dari negara Finlandia. Kota ini berada di tepi timur laut dari Laut Balik sekaligus berada di antara Swedia dan Rusia. Selain itu, Helsinki juga menghadap ke lebih dari 100 pulau. Hal inilah yang membuatnya turut menjadi salah satu kota yang dikelilingi oleh wilayah pulau di perairan. Ciri khas yang terkenal dari Hesinki ialah desain kota yang tampak indah dan artistic. Terlebih lagi Helsinki dikenal sebagai kota putih di utara sebab penggunaan tradisional granit putihnya pada setiap bangunan yang berdiri disana. Perpaduan antara desain yang indah dibalut dengan bahan granit putih tradisional mampu memancarkan ciri khas Helsinki sebagai kota dengan perpaduan desain sempurna antara tradisional dan modern.
Tidak hanya dari segi arsitektur dan tata kota saja, seluruh aspek kehidupan di kota ini termasuk teknologinya yang sudah sangat maju. Sehingga mampu membuat tinggi angka kebahagiaan masyarakat Helsinki sendiri. Dari sinilah para wisatawan yang tertarik untuk berwisata sekaligus merasakan hawa kebahagiaan jiwa yang sama seperti perasaan yang telah dirasakan oleh masyarakat Helsinki sendiri setiap Sakong Online Terpercaya harinya sekaligus berkeliling menikmati arsitektur bangunan unik khas Helsinki. Maka berikut ini beberapa spot modern artistic di Helsinki yang wajib banget untuk kamu kunjungi nantinya!
Kamppi Chapel
Yang pertama ini terdapat bangunan unik sekaligus mencuri perhatian banyak mata, berdiri di tengah-tengah bahagianya orang yang berlalu lalang. Kampi Chapel yang merupakan landmark yang paling terkenal yang dapat menggambarkan kebudayaan Kota Helsinki. Landmark ini melambangkan gaya dan kecanggihan desain Finlandia. Tidak hanya sekedar pajangan saja, Kampi Chapel yang berfungsi sebagai tempat beribadah multi keyakinan. Oleh sebab itu masyarakat di sekitar juga sering menyebut bangunan yang satu ini dengan “ the Capel of Silence”
Gereja Temppeliaukio
Bangunan unik ini menjadi tempat ibadah sekaligus masuk ke dalam daftar jajaran gereja terunik di dunia. Digali dari batuan dasar alami kota membuat Gereja Temppeliaukio memiliki nama lain ialah Gereja Batu Karang. Pada bagian dalam gereja terdapat banyak jendela kaca yang mengelilingi ruangan bagian atas, seperti tampak mengapung di atas aula bawah tanah. Ditambah lagi dengan puing-puing bebatuan yang menghiasi dinding interior bangunan ini, membuatnya semakin indah sekaligus semakin unik.
Monumen Sibelius
Terletak di distrik Toolo tepatnya di Sibelius Park berdirinya monument peringatan bersejarah ialah Monumen Sibelius. Asal muasal dari nama monument unik bersejarah ini dilator belakangi atas pendedikasiannya terhadap composer berjasa Finlandia, Jian Sibelius. Selama pawai panjang kemerdekaan karya orchestra Jian Sibelius yang epic akan mampu memberikan semangat kebanggan nasional bagi masyarakat Finlandia di kala itu.
Helsinki Music Center
Spot modern artistic di Helsinki keempat ialah Helsinki Music Center. Bangunan yang terlihat seperti dibangun dari banyak kaca yang apabila dipandang dari luar ini merupakan rumah dari Sibelius Music Academy, dengan berdirinya Pokerq Terbaik Helsinki Music Center diharapkan mampu untuk digunakan sebagai tempat untuk mengenang composer paling berjasa dan dicintai di Finlandia yakni Jean Sibelius selain dari adanya Monumen Sibelius.
Finlandia Hall
Spot terakhir yang paling iconic di Helsinki serta terletak di pusat kota ialah Finlandia Hall. Bangunan besar ini didesain oleh salah satu arsitek besar sekaligus ternama di FInlandia ialah Alvar Aslto. Menurut Alvar Aalto, Helsinki haruslah memiliki bangunan yang fantastis, maka dari pemikiran tersebut didirikan gedung putih besar yang kini diberi nama dengan Finlandia Hall. Finlandia Hall sangatlah selaras dengan lanskap kota sekaligus merupakan karya fantastis dari desain fenomenal Helsinki.
Itulah beberapa spot modern artistic di Helsinki yang memang wajib untuk kamu kunjungi. Manakah yang menurutmu paling menarik dari beberapa spot di atas? Jangan lupa untuk memasukkannya ke dalam List Perjalanan kalian selanjutnya.
No comments:
Post a Comment